Beranda Label Kendaraan

Label: kendaraan

Fungsi Zebra Cross yang Semestinya

JAKARTA - Penggunaan zebra cross secara spesifik sudah diatur di dalam Undang-Undang (UU) Nomor 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Zebra cross...

291.451 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek di H-6 Natal

JAKARTA - PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 291.451 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek sampai dengan H-6 Hari Raya Natal 2022 atau Senin (19/12/2022). "Angka...

Jalan Nasional Bandung-Garut Banjir, Lalu Lintas Tersendat

Bandung - Hujan deras yang mengguyur disejumlah daerah di Bandung dan Garut, Jabar membuat jalan banjir. Banjir dengan ketinggian sekitar 50 centimeter menghambat arus lalu...

Pohon Tumbang, Jalur Banyuwangi-Surabaya Macet Total

Banyuwangi  - Pohon beringin berukuran besar tumbang menutup jalur Banyuwangi - Surabaya di kawasan Gunung Gumiter, perbatasan Jember -Kalibaru, tepatnya di barat patung gandrung. Sehingga...

Sejumlah Jalan Tol Mengalami Peningkatan Volume Kendaraan

Bekasi  - Memasuki pergantian tahun , sejumlah tempat wisata di sejumlah tempat ramai. Hal ini menyebabkan volume kendaraan di beberapa tol meningkat sejak tiga...

Belum Diberlakukan Satu Arah, Tol Ciawi Mulai Macet Panjang

BOGOR - Memasuki hari libur Natal, kondisi arus lalu lintas menuju kawasan Puncak, Bogor dan sekitarnya di pintu keluar Tol Ciawi mengalami kemacetan panjang. Dilaporkan...

Sudah Ribuan Kendaraan Ditilang Sepanjang Operasi Zebra November 2016

Jakarta-Operasi Zebra yang digelar 16 November lalu sampai saat ini sudah 23.938 kendaraan yang ditilang. Sedangkan 2.972 kendaraan lainnya mendapatkan teguran. Kasubdit Bin Gakkum Polda...

Pemerintah Delhi Dorong Masyarakat Gunakan Kendaraan Hybrid

NEW DEHLI (KBK) - Pemerintah Kota New Delhi mendorong masyarakat menggunakan kendaraan Hybrid. Sejak Rabu (16/11/2016), Pemerintah memangkas Pajak Pertambahan Nilai (PPN) untuk kendaraan...

Dalam Lima Tahun Kemacetan di Yogyakarta Telan Kerugian 90 Milyar

Yogyakarta-Kerugian akibat tingginya tingkat kemacetan di Kota Yogyakarta dalam lima tahun mendatang diperkirakan mencapai Rp90 miliar. "Hitungan kami, kerugian akibat kemacetan di Kota Yogyakarta dalam...

Ratusan Kendaraan Ditilang Pada Pemberlakuan Ganjil Genap Hari Pertama

JAKARTA-Sejak kemarin sanksi mulai diterapkan pada pelanggar kebijakan jalur plat ganjil dan genap. Hari pertama penerapan sanksi pelanggar kebijakan ganjil genap kemarin Selasa (30/8) ,...

SENYUM PAGI

ABG Perang Sarung

Sejumlah ABG diamankan polisi Polres Kediri karena perang sarung seusai subuhan.
AWALNYA perang sarung hanya ada di daerah tertentu, sebuah hiburan kaum ABG menjelang sahur atau setelah salat subuh. Tetapi karena pengaruh medsos, perang sarung telah meluas  di berbagai daerah. Celakanya, hiburan itu telah berubah jadi tawuran. Sebab mereka tak sekedar gebuk-gebukan pakai sarung yang...

WAYANG PARODI

BANJARAN DURNA (50)

HARJUNA meski belum bekerja sudah berani memastikan dalam hati, nantinya dialah yang berwenang memboyong Wara Srikandi. Sebab semua pesaingnya telah berguguran. Maka benar kata pengamat politik Adi Prayitno, sambil merem pun Harjuna pasti berhasil mempersunting Wara Srikandi, di mana ujung-ujungnya Harjuna merem-merem lagi. Untuk memastikan...